Nokia Asha 202 ini sudah di rilis pada bulan Juni 2012 kemarin. Nokia Asha 202 sudah dilengkapi dengan fitur Nokia Life Tools. Dimana fitur ini bakal sangat membantu para penggunanya yang ingin mendapatkan informasi ter up to date mengenai layanan info Kesehatan, Manajemen Bisnis Kecil, Manajemen Keuangan, Perawatan Anak hingga pertanian. Selain itu, dengan fitur Nokia Life ini pula terdapat layanan “info wanita” yang dapat diakses secara gratis selama 12 bulan.
Fitur lain yang paling menarik adalah adanya fitur dual SIM Easy Swap yaitu Sebuah fitur yang memungkinkan pengguna untuk mengganti kartu sim 1 ke kartu sim 2 tanpa harus mematikan dan membuka ponsel. Sebelumnya Nokia juga pernah menggunakan fitur ini ke beberapa ponsel lainnya seperti pada pendahulunya sendiri, Nokia Asha 200.
Nokia Asha 202 mempunyai desain candybar yang dilengkapi layar sentuh jenis TFT. Layar resitif ini berukuran 2.4 inci dengan resolusi 240 x 320 piksel. Terdapat juga papan alfanumerik yang diletakkan dibawah display untuk kemudahan pengguna jika ingin mengetikan pesan. Untuk lebih lengkapnya Anda bisa lihat spesifikasi lengkap Nokia Asha 202 berikut ini:
(Nokia Asha 202)
Fitur lain yang paling menarik adalah adanya fitur dual SIM Easy Swap yaitu Sebuah fitur yang memungkinkan pengguna untuk mengganti kartu sim 1 ke kartu sim 2 tanpa harus mematikan dan membuka ponsel. Sebelumnya Nokia juga pernah menggunakan fitur ini ke beberapa ponsel lainnya seperti pada pendahulunya sendiri, Nokia Asha 200.
Nokia Asha 202 mempunyai desain candybar yang dilengkapi layar sentuh jenis TFT. Layar resitif ini berukuran 2.4 inci dengan resolusi 240 x 320 piksel. Terdapat juga papan alfanumerik yang diletakkan dibawah display untuk kemudahan pengguna jika ingin mengetikan pesan. Untuk lebih lengkapnya Anda bisa lihat spesifikasi lengkap Nokia Asha 202 berikut ini:
Spesifikasi Nokia Asha 202
- Jaringan: 2G GSM 900 / 1800 - SIM 1 & SIM 2
- Layar: TFT resistive touchscreen, 240 x 320 pixels, 2.4 inches (~167 ppi pixel density)
- Memori internal: 10 MB, 32 MB ROM, 16 MB RAM
- microSD, up to 32 GB
- Kamera: 2 Megapiksel
- Konektivitas: GPRS Class 12, EDGE Class 12, Bluetooth v2.1 with EDR, microUSB v2.0
- Browser: WAP 2.0/xHTML, HTML, Adobe Flash Lite
- Stereo FM radio with RDS, FM recording
- Dual SIM
- SNS integration
- SNS integration
- Baterai: Standard battery, Li-Ion 1020mAh (BL-5C)
Harga Nokia Asha 202
Handphone Nokia Asha 202 ini dibandrol dengan harga sekitar Rp790.000,-
Itulah info tentang spesifikasi dan harga Nokia Asha 202, semoga bermanfaat buat Anda semua.
Itulah info tentang spesifikasi dan harga Nokia Asha 202, semoga bermanfaat buat Anda semua.